Archipelagic and Island States (AIS) Joint Research Program 2021

Call for Proposal “Archipelagic and Island States (AIS) Joint Research Program 2021”

Dalam rangka mendorong dan meningkatkan kualitas riset di Universitas Indonesia, Direktorat Riset dan Pengembangan (RISBANG) Universitas Indonesia, bersama ini kami sampaikan Archipelagic and Island States (AIS) Joint Research 2021. AIS Joint Research adalah program yang focus pada penelitian dan kolaborasi dua negara AIS yang berbeda. Setiap tim peneliti harus dipimpin oleh satu atau lebih peneliti yang berpengalaman dalam penanganan masalah lingkungan dan/atau kelautan. Adapun tema dari penelitian kolaborasi ini adalah:

1. Climate Change Mitigation and Adaptation dengan total dana 17.000 USD
2. Good Maritime Governance dengan total dana 13.000 USD

Proposal berupa dokumen Annex 1 dan Annex 2 (terlampir) dapat dikirmkan ke email registration@aisforum.org dengan subjek “Innovation Challenge – 2021 AIS Joint Research: Climate Change Mitigation and Adaptation” or “Innovation Challenge – 2021 AIS Joint Policy Research: Good Maritime Governance” selambat-lambatnya 31 March 2021.

Untuk informasi lebih lanjut dapat dilihat pada link berikut ini: https://www.aisforum.org/opportunity/innovation-challenge-ais-joint-research-program-2021

Demikian informasi ini kami sampaikan. Atas perhatian Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

 

nd-115 – AIS Joint Research Program 2021